Perhelatan Penerimaan Peserta Didik Baru atau lazim kita sebut PPDB baru saja berlalu, tapi harap-harap cemas dari wali murid baru ketika menanti pengumuman putra-putrinya masih tergambar dengan jelas di benak kita. Pun pula euforia kebahagiaan peserta didik yang diterima di sekolah yang mereka inginkan masih terasa hingga kini.
SMAN 1 Giri Taruna Bangsa sebagai salah satu sekolah favorit di Banyuwangi patut berbangga karena tahun ini data peminat yang masuk ke sekolah ini semakin luar...